Mari kita bersegera untuk beramal sholeh. Jangan menunda-nunda waktu, umur atau kesempatan dalam melakukan amal tersebut.
Dari Ibnu Umar radhiallahu ‘anhuma beliau berkata: Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam pernah memegang kedua pundakku seraya bersabda, “Jadilah engkau di dunia seperti orang asing atau musafir.” Ibnu Umar berkata: “Jika engkau berada di sore hari jangan menunggu datangnya pagi dan jika engkau berada pada waktu pagi hari jangan menunggu datangnya sore. Pergunakanlah masa sehatmu sebelum sakit dan masa hidupmu sebelum mati.” (HR. Bukhari)
Silahkan lebih lengkapnya sahabat Muslim menyimak kajian bersama ustadz Afifi Abdul Wadud yang berikut ini, semoga dapat menghadirkan kemanfaatan untuk Anda. Baarakallahu fiikum.
0 komentar:
Posting Komentar